Balikpapan, 22 Februari 2024
.
.
Closing Meeting Assesmen Internal Sertifikasi Mutu Peradilan Unggul dan Tangguh (AMPUH) Pengadilan Negeri Balikpapan dipimpin langsung oleh Ketua Tim AMPUH Pengadilan Negeri Balikpapan Bapak Dr. Ibrahim Palino, SH.,MH dihadiri oleh manajer representative, assessor, panmud/kasubag sebagai assesi, serta para cakim dan pelaksana Pengadilan Negeri Balikpapan. Acara dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia raya, hyme Mahkamah Agung, sambutan Ketua Tim kemudian dilanjutkan dengan lead assessor membacakan laporan hasil assesmen internal, temuan hasil assesmen internal mayor dan bisa segera ditindaklanjuti.
Setelah membacakan temua hasil assesmen internal lead assessor menyerahkan laporan hasil assesmen kepada manajer representative.
Closing Meeting Asesmen Internal Sertifikasi Mutu Peradilan Unggul dan Tangguh (AMPUH) Pengadilan Negeri Balikpapan
