Apel Pagi, Pembina Ingatkan Segera Tindaklanjuti Ketidaksesuaian Asesmen

Balikpapan – Senin, 29 Agustus 2022 Apel Pagi dilaksanakan di Halaman Pengadilan Negeri Balikpapan. Apel diikuti oleh seluruh Hakim dan Pegawai beserta tenaga honorer. Hakim Bapak Imron Rosyadi, S.H. selaku pembina Apel dan Bapak Khalid, S.H. selaku pemimpin Apel.

Dalam Kesempatan tersebut pembina apel mengingatkan kepada Seluruh Pegawai agar segera menindaklanjuti seluruh hasil temuan ketidaksesuaian Asesmen oleh Tim Badilum. Selanjutnya pembina juga mengingatkan kepada pegawai agar selalu sehat dan menjaga protokol kesehatan.

Apel selesai pukul 08.20 Wita dan berjalan lancar dan tertib.

-Humas-